Ketua RW.006 Beserta Babinsa Ikut Menghadiri dan Memantau Penyaluran PKH


Kota Tasikmalaya Tentara Polisi

Guna membantu masyarakat terdampak pendemi Covid 19, pemerintah telah memberikan berbagai jenis bantuan melalui Dinas ataupun instansi terkait.

Salah satunya bantuan yang diberikan terhadap warga kel.Mulyasari kec.Tamansari Kota Tasikmalaya melalui Program Keluarga Harapan (PKH) dan telah disalurkan terhadap warga bertempat di Jl.Gn.Kanyere RT.001 RW.006, disaksikan dan dihadiri langsung ketua RW beserta Babinsa,sabtu,18/10/2020.

Disampaikan Itong Ketua RW.006 kel.Mulyasari, Ia merasa bersyukur dan berterimakasih atas bantuan yang diberikan pemerintah dan langsung diterima warganya melalui Program Keluarga Harapan ). Ucapnya.

Ia pun menambahkan, Jumlah penerima bantuan PKH pada saat ini sekitar 50 KPM ( Keluarga Penerima Manfaat). Diharapkan bantuan tersebut dapat dipergunakan dengan bijak dan sesuai kebutuhan. Imbuhnya.

Dalam pelaksanaannya pun berjalan aman,damai dan mengikuti protokol kesehatan.

Reporter. : Atang A.M

Postingan populer dari blog ini

Camat Rajapolah Yana Hermana,S.E,M.M Menghimbau Warganya agar Menjaga Pola Hidup Sehat dan Sesuai Protokol Kesehatan Disaat Pandemi Covid 19

Wabup Yana : Potensi Ekonomi Kreatif di Ciamis Harus Diperhatikan

Dua Kecamatan di Kabupaten Ciamis Dilanda Banjir